Sumber makanan
A. Makanan Berasal Dari Tumbuhan
- Kelompok umbi dan biji-bijian, contoh : jagung, terigu, beras, singkong, dan sagu.
- Kelompok sayuran, contoh : tomat, wortel, kol, dan kacang panjang.
- Kelompok buah-buahan, contoh : jeruk, mangga, pepaya, dan dukuh.
- Bijinya, contoh : beras dan jagung. Batangnya, contoh : sagu dan tebu.
- Akarnya, contoh : wortel, singkong, dan lobak.
- Telur dari ayam, bebek.
- Susu dari sapi, kambing.
- Ikan dari laut, contoh : ikan tongkol dan ikan bandeng. Ikan dari darat, contoh : ikan lele, ikan mujair, ikan kakap, dan belut.
- Makanan sehat adalah makanan yang memenuhi keperluan makanan. Makanan sehat terdiri atas makanan pokok (nasi, jagung, sagu dan lain-lain), sayur-mayur, la
Tidak ada komentar:
Posting Komentar