A. Sumber-Sumber Panas
- Matahari
- Panas Bumi
- Bahan baka, misal : bensin, solar, minyak tanah, kayu bakar
- Arus listrik
- makanan, dsb
B. Pengaruh Panas Terhadap Benda
Panas dapat mengubah bentuk / wujud benda :
- Memuai : Benda akan berubah menjadi panjang atau besar jika dipanaskan. Misalnya, besi, air mendidih dapat tumpah, ban sepeda.
- Mencair : Benda padat dapat berubah menjadi cair jika kena panas. Misalnya : lilin dan es.
- Menguap : Benda cair dapat menjadi gas jika dipanaskan sampai mendidih. Misalnya : air yang direbus terus-menerus dapat habis jadi gas.
C. Kegunaan Panas
- Untuk membentuk besi menjadi barang yang lebih berguna.
- Untuk merebus air.
- Untuk menjalankan kereta api dan kapal laut yang menggunakan tenaga uap.
- Untuk mengelas besi.
D. Penghantar Panas
- Penghantar panas adalah zat dapat dialirin panas.
- Benda yang mudah menghantarkan panas disebut konduktor, Misalnya : logam.
- Benda yang sukar menghantarkan panas disebut isolator, Misalnya : kayu, kertas, kain.
- Kondukasi adalah pemindahan panas melalui suatu zat tanpa disertai pemindahan zat yang dilalui. Misalnya : Air yang dipanaskan akan dipindah dari atas ke bawah, pergantian mengalirnya angin darat dan angin laut.
- Radiasi adalah pemindahan panas tanpa melalui zat ppenghantar. Misalnya : cahaya matahari yang langsung ke bumi.
E. Lain-Lain
- Anomali air adalah keanehan air pada waktu mencair volumenya menyusut dan pada waktu membeku volumenya mengembang.
- Menyublim adalah perubahan wujud padat menjadi gas atau sebaliknya.
- Alat pengukur panas disebut termometer.
- Jenis termometer ada 3, yaitu termometer : Celcius, Reamur, Fahrenhait.
- Titik didih air ; Celcius = 100⁰ C, Reamur = 80⁰ R, Fahrenhait = 32 F.
- Titik beku air ; Celcius = 0⁰ C, Reamur = 0⁰ R, Fahrenhait = 32⁰
- Suhu orang sehat berkisar antara 36⁰ C - 37⁰ C.